Ada kabar baik untuk pengguna Apple yang juga gunakan Windows. Apple dan Microsoft bekerja sama hadirkan aplikasi iCloud untuk Windows. Native aplikasi ini bahkan sudah tersedia di Microsoft Store, artinya dapat berjalan lancar di sistem operasi Windows.
Apple memang menyediakan aplikasi iCloud untuk Windows yang dapat diunduh melalui laman support Apple, namun aplikasi ini berarti belum diakui resmi oleh Windows.
Tak hanya itu, pengguna Apple yang gunakan Windows biasanya mengakses iCloud melalui browser.
Akibatnya, banyak proses yang harus dilewati dan waktu yang terbuang
Sumber: Make Mac